Jadwal Gebyar Vaksinasi Di Balaikota Payakumbuh

- Jurnalis

Jumat, 16 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Payakumbuh, tipikal.com — Demi menjawab tingginya animo masyarakat Payakumbuh yang ingin mendapatkan haknya mengikuti vaksininasi Covid-19, Pemerintah Kota Payakumbuh akan melaksanakan mega gebyar vaksinasi di halaman balaikota.

Wali Kota Riza Falepi didampingi Kepala Dinas Kesehatan Kota Payakumbuh dr. Bakhrizal Jumat (16/07), kepada media mengungkapkan vaksinasi dilaksanakan Senin, Jumat dan Sabtu, 19, 23 dan 24 Juli 2021, dengan melibatkan seluruh Puskesmas dan OPD terkait. Kecuali hari Selasa, karena libur Lebaran Idul Adha.

“Seluruh vaksinasi yang dilaksanakan dipuskesmas kita fokuskan ke satu titik di halaman Balaikota, ini kita laksanakan demi menjawab semangat masyarakat kita yang luar biasa untuk ikut divaksin,” kata Riza.

Baca Juga :  Wako Riza Falepi Apresiasi Vaksinasi Yang Digelar Tiffany Houseware Store

Sementara itu, Kepala Dinas Kesehatan dr. Bakhrizal mengatakan target vaksin yang disalurkan dalam mega gebyar vaksinasi sebanyak 10000 dosis. Seluruh puskesmas, camat, dan lurah akan fokus ke vaksinasi yang digelar di halaman balaikota itu.

“Setiap unsur harus terlibat, termasuk OPD, kita tetap harus memberikan pelayanan prima kepada masyarakat. Sementara itu sasaran vaksinasi kita secara keseluruhan masih ada 60 ribuan warga yang belum terjangkau,” kata Bakhrizal.

Baca Juga :  DPRD Kabupaten Siak Kunjungi Payakumbuh, Ketua Komisi I: "Payakumbuh Luar Biasa".

Dalam mega gebyar vaksinasi ini, Pemerintah Kota Payakumbuh hanya melayani warga berKTP Kota Payakumbuh, dan pelaksanaan vaksinasi ini nanti tetap menjaga protokol kesehatan, wajib masker dan diatur jarak antar peserta selama pelaksanaannya.

“Kita buka pendaftaran peserta pada pukul 8 pagi dan dilaksanakan sampai selesai, petugas puskesmas sudah disiapkan melayani warga, tiap puskesmas ada petugas bershift,” kata Bakhrizal. (tpk)

Berita Terkait

Kapolres 50 Kota Pererat Sinergi dengan Masyarakat Melalui Kegiatan Batandang di Kecamatan Harau
Pj Wali Kota Payakumbuh Pantau Peluncuran Program Makan Bergizi Gratis di SD Negeri 26
Proyek Rehabilitasi Air Baku Batang Agam Disorot: Tim Tipikor Polres Payakumbuh Turun ke Lokasi
Sambut Tahun Baru 2025, Ruslan Abdul Gani Gelar Syukuran Bertajuk ‘Refleksi Tahun 2024’
39 Personel Polres Payakumbuh Naik Pangkat, Wakapolres Russirwan Raih Pangkat AKBP
Pengurus PMI Kecamatan se-Kota Payakumbuh Masa Bakti 2024–2029 Hari ini Dilantik
Situjuah Limo Nagari: Potret Kejayaan yang Tercoreng Masalah Sosial
FYBI Tetapkan Hermanto, ST Sebagai Ketua Umum Periode 2024-2029 Melalui Munaslub di Bandar Lampung

Berita Terkait

Selasa, 14 Januari 2025 - 10:30 WIB

Kapolres 50 Kota Pererat Sinergi dengan Masyarakat Melalui Kegiatan Batandang di Kecamatan Harau

Senin, 13 Januari 2025 - 16:05 WIB

Pj Wali Kota Payakumbuh Pantau Peluncuran Program Makan Bergizi Gratis di SD Negeri 26

Jumat, 3 Januari 2025 - 18:05 WIB

Proyek Rehabilitasi Air Baku Batang Agam Disorot: Tim Tipikor Polres Payakumbuh Turun ke Lokasi

Selasa, 31 Desember 2024 - 22:25 WIB

Sambut Tahun Baru 2025, Ruslan Abdul Gani Gelar Syukuran Bertajuk ‘Refleksi Tahun 2024’

Selasa, 31 Desember 2024 - 10:55 WIB

39 Personel Polres Payakumbuh Naik Pangkat, Wakapolres Russirwan Raih Pangkat AKBP

Jumat, 27 Desember 2024 - 11:27 WIB

Pengurus PMI Kecamatan se-Kota Payakumbuh Masa Bakti 2024–2029 Hari ini Dilantik

Kamis, 26 Desember 2024 - 11:56 WIB

Situjuah Limo Nagari: Potret Kejayaan yang Tercoreng Masalah Sosial

Kamis, 19 Desember 2024 - 09:40 WIB

FYBI Tetapkan Hermanto, ST Sebagai Ketua Umum Periode 2024-2029 Melalui Munaslub di Bandar Lampung

Berita Terbaru

Lima Puluh Kota

Curah Hujan Tinggi, BPBD Lima Puluh Kota Siaga Antisipasi Banjir

Senin, 13 Jan 2025 - 16:14 WIB