Wako Payakumbuh Imbau Sholat Idul Fitri 1 Syawal 1441H Bersama Keluarga Saja Dirumah

- Jurnalis

Kamis, 21 Mei 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Payakumbuh, tipikal.com – Sehubungan dengan penyebaran wabah virus korona di Kota Payakumbuh belum sepenuhnya terkendali, Wali Kota Payakumbuh keluarkan Surat Edaran (SE) Nomor: 400/16/ED/WK-PYK/2020 tertanggal 20 Mei 2020 tentang Pelaksanaan Sholat Idul Fitri 1 Syawal 1441 Hijriah di Kota Payakumbuh.

“Karena di Kota Payakumbuh wabah Covid-19 belum sepenuhnya terkendali maka pelaksanaan sholat Idul Fitri dilaksanakan dirumah bersama anggota keluarga dengan berjamaah,” kata Wali Kota Payakumbuh Riza Falepi di Balai Kota, Rabu (20/05).

Baca Juga :  Antisipasi Potensi Kerawanan, Polres Payakumbuh Gelar Deklarasi Pemilu Damai 2024

Wako Riza Falepi menjelaskan untuk pelaksanaan sholat Ied 1441 H kita berpedoman kepada SE Kementerian Agama Nomor: SE.6 Tahun 2020, Surat Gubernur Sumatera Barat Nomor: 360/124/Covid-19-SBR/V-2020, Fatwa MUI Nomor 28 Tahun 2020, Surat MUI Sumbar Nomor: B.017/MUI-SB/V/2020 tanggal 12 Mei 2020, Bayan MUI Prov. Sumbar Nomor: 001/MUI-SB/V/2020, Himbauan MUI Kota Payakumbuh Nomor: 04/MUI-KOPYK/2020.

“Keputusan ini juga berdasarkan hasil rapat bersama tim gugus tugas Kota Payakumbuh tadi, dan kita juga menutup sementara pusat pertokoan Kota Payakumbuh tanggal 23-29 Mei 2020 demi mempercepat penanganan covid-19 di Kota Payakumbuh,” jelas Wako dua periode tersebut.

Baca Juga :  Wali Kota Payakumbuh Dukung Penuh Putri Hijab Sumbar Asal Kenagarian Auakuniang

Wako Riza Falepi kembali menghimbau masyarakat Kota Payakumbuh untuk selalu menjaga kebersihan, jaga jarak selalu pakai masker, serta pola hidup yang sehat.

“Mari kita patuhi semua Imbauan Pemerintah dan patuhi semua protap covid-19,” pungkas Riza.(*) 

Berita Terkait

TP-PKK Payakumbuh Tingkatkan Kinerja Lewat Bimtek dari TP-PKK Provinsi Sumbar
SD Negeri 29 Payakumbuh Gelar Lomba Kebersihan dan Kerapian Kelas untuk Ciptakan Lingkungan Belajar Kondusif
Yendri Bodra Dt. Parmato Alam Apresiasi Suksesnya Turnamen Bola Voli di Lamposi Tigo Nagori
Endi Novera Pimpin Tim Pemenangan “Gempar” untuk Pilkada Payakumbuh 2024
Mengusung Pengalaman dan Harmoni, YB. Dt. Parmato Alam dan Ahmad Ridha Siap Pimpin Payakumbuh
Payakumbuh Dukung Terobosan ISI Padang Panjang dalam Kriya Expo ke-7: Promosikan Seni Kriya untuk Konservasi Lingkungan
Lanjutkan Gerakan Jumat Peduli, Pemko Payakumbuh Bersama Baznas Salurkan Zakat untuk Warga
Dukungan Mengalir untuk Pasangan YB. Dt. Parmato Alam-Ahmad Ridha sebagai Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Payakumbuh 2024

Berita Terkait

Selasa, 10 September 2024 - 20:31 WIB

TP-PKK Payakumbuh Tingkatkan Kinerja Lewat Bimtek dari TP-PKK Provinsi Sumbar

Senin, 9 September 2024 - 06:13 WIB

Yendri Bodra Dt. Parmato Alam Apresiasi Suksesnya Turnamen Bola Voli di Lamposi Tigo Nagori

Minggu, 8 September 2024 - 21:08 WIB

Endi Novera Pimpin Tim Pemenangan “Gempar” untuk Pilkada Payakumbuh 2024

Sabtu, 7 September 2024 - 22:10 WIB

Mengusung Pengalaman dan Harmoni, YB. Dt. Parmato Alam dan Ahmad Ridha Siap Pimpin Payakumbuh

Sabtu, 7 September 2024 - 13:16 WIB

Payakumbuh Dukung Terobosan ISI Padang Panjang dalam Kriya Expo ke-7: Promosikan Seni Kriya untuk Konservasi Lingkungan

Jumat, 6 September 2024 - 04:16 WIB

Lanjutkan Gerakan Jumat Peduli, Pemko Payakumbuh Bersama Baznas Salurkan Zakat untuk Warga

Rabu, 4 September 2024 - 19:34 WIB

Dukungan Mengalir untuk Pasangan YB. Dt. Parmato Alam-Ahmad Ridha sebagai Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Payakumbuh 2024

Rabu, 4 September 2024 - 10:16 WIB

Tri Venindra, Mantan Anggota DPRD yang Maju sebagai Calon Wakil Wali Kota Payakumbuh

Berita Terbaru