Wakapolres Kompol Russirwan Sambut Usulan Warga Saat Kunjungi Mesjid Baiturahman Payobasung

- Jurnalis

Jumat, 3 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Payakumbuh | tipikal.com — Dalam rangka menerima saran dan masukan dari masyarakat perihal tercapainya situasi Kamtibmas yang kondusif, Wakapolres Payakumbuh Kompol Russirwan, S.H beserta beberapa anggota melaksanakan kegiatan Jumat Curhat yang berlokasi di Mesjid Baiturahman Payobasung, Jumat (3/02/23).

Di hadapan beberapa tokoh masyarakat dan perangkat kelurahan Payobasung serta mantan Wali Kota Payakumbuh periode 2002-2012 H. Josrizal Sein, S.E, M.M, Kompol Russirwan menyampaikan bahwa kegiatan yang di laksanakan ini merupakan Program baru dari Polri yang bertujuan sebagai wadah penerimaan masukan, saran serta aspirasi masyarakat terkait seputar permasalahan Kamtibmas.

Baca Juga :  Gubernur Sumbar Dan Wali Kota Payakumbuh Hadiri Khatam Al-Quran Mesjid An Nur

“Kami berharap dengan kegiatan seperti ini kita dapat berkolaborasi dan saling sharing dalam pencapaian situasi kamtibmas yang kondusif, ” ungkap Kompol Russirwan.

Senada dengan penyampaian Kompol Russirwan, Tokoh Masyarakat Payobasung sangat menyambut baik kedatangan dan program Jumat Curhat yang di laksanakan oleh Polres Payakumbuh ini serta saling bergantian memberikan masukan serta beberapa permohonan keamanan kepada pihak kepolisian di antaranya banyaknya pengendara sepeda motor yang memakai knlapot brenk, banyaknya orang yang tak di kenal parkir di depan mesjid pada saat dini hari.

Baca Juga :  BI Dukung Mufash 2022 Payakumbuh, Kontribusi Nyata Dalam Pengembangan UMKM

Menanggapi keluhan warga Kompol Russirwan berjanji akan menerjunkan anggotanya untuk melaksanakan patroli di sekitaran lokasi mesjid serta melakukan penertiban terhadap pengendara pengguna knalpot brenk yang mengganggu kekhusyukkan ibadah.

Di akhir arahan Kompol Russirwan juga menyampaikan akan tetap membina tali silaturahmi dengan warga di kelurahan Payobasung melalui keikutsertaan Polres Payakumbuh di kegiatan warga seperti gotong royong di mesjid dan kegiatan lainya serta bekerja sama dengan masyarakat untuk menghidupkan kembali Pos Kamling di Kelurahan Payobasung. (tpk)

Berita Terkait

Wali Kota Payakumbuh Dorong Seluruh Warga Terdaftar dalam Jaminan Kesehatan Nasional
Safari Ramadan Pemko Payakumbuh: Perkuat Silaturahmi, Salurkan Bantuan untuk Masjid dan Masyarakat
Wali Kota Payakumbuh Zulmaeta Serahkan Bantuan untuk Pembangunan Masjid Al-Falah
Wali Kota Payakumbuh Zulmaeta Jalin Sinergi dengan Kodim 0306/50 Kota untuk Pembangunan dan Keamanan Kota
Wali Kota Payakumbuh Tekankan Enam Prioritas dalam Musrenbang Terintegrasi RKPD 2026 dan Rembuk Stunting 2025
Bahas Kamtibmas, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Payakumbuh Bersilaturahmi dengan Kapolres
Pemko Payakumbuh Sampaikan LKPJ 2024, Realisasi Pendapatan Capai 102,69%
TSR Provinsi Sumbar Kunjungi Masjid Amaliyah Payakumbuh, Serap Aspirasi Warga dan Serahkan Bantuan

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 03:50 WIB

Wali Kota Payakumbuh Dorong Seluruh Warga Terdaftar dalam Jaminan Kesehatan Nasional

Selasa, 11 Maret 2025 - 03:36 WIB

Wali Kota Payakumbuh Zulmaeta Serahkan Bantuan untuk Pembangunan Masjid Al-Falah

Selasa, 11 Maret 2025 - 03:29 WIB

Wali Kota Payakumbuh Zulmaeta Jalin Sinergi dengan Kodim 0306/50 Kota untuk Pembangunan dan Keamanan Kota

Selasa, 11 Maret 2025 - 03:19 WIB

Wali Kota Payakumbuh Tekankan Enam Prioritas dalam Musrenbang Terintegrasi RKPD 2026 dan Rembuk Stunting 2025

Senin, 10 Maret 2025 - 21:14 WIB

Bahas Kamtibmas, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Payakumbuh Bersilaturahmi dengan Kapolres

Berita Terbaru